1. Jelaskan dengan singkat sifat produksi yang saudara ketahui ? max 4
- Barang tahan lama adalah barang berwujud yang biasanya secara normal dapat bertahan dalam pemakaian berulang kali
- Barang tidak tahan lama adalah barang yang secara normal dapat dikonsumsi sekali atau beberapa kali
- Barang yang bersifat klasikal adalah barang yang di gemari dan di sukai konsumen sepanjang masa meski pun ada model dan produk baru.
- Barang yang bersifat kontemporer adalah sifat barang yang kontemporer di pengaruhi trend dan kegemaran konsumen, barang semacam ini akan memberi manfaat ekonomis terhadap penjual.
secara umum produk adalah suatu kegiatan atau proses yang mentransformasikan masukan (input) menjadi keluaran (output), sedangkan secara ekonomi produk adalah mengacu pada kegiatan yang berhubungan dengan usaha penciptaan dan penambahan kegunaan atau utilitas suatu barang dan jasa.
3. Dalam bidang produksi mempunyai 5 tanggung jawab keputusan utama, sebutkan dan jelaskan ?
a. proses
merupakan proses fisik atau fasilitas yang digunakan untuk memproduksi barang dan jasa
b.kapasitas
untuk menentukan besarnya kapasitas yang tepet dan penyediaan pada waktu yang tepat
c. persediaan
manajer persediaan membuat keputusan - keputusan dalam bidang produksi, menyangkut apa yang di pesan,berapa banyak dan kapan pemesanan di lakukan.
d. tenaga kerja
manajemen produksi,menentukan dan mengolah tenaga kerja atau sumber daya manusia menempati posisi sangat penting.
e. mutu atau kualitas
merupakan tanggung jawab produksi yang penting dan harus didukung oleh organisasi secara keseluruhan
sumber : www.google.com dan www.grademia.com
0 Response to "Tugas 6 pengantar bisnis"
Posting Komentar